Pemilihan Dan Penggunaan Kata Continuous dan Continual Dalam Bahasa Inggris - Banyak kata-kata yang berbeda dalam bahasa inggris, tapi memiliki arti yang sama. contoh seperti kata Continuous dan Continual. Terkadang hal tersebut membuat kita ragu untuk memilih kata yang tepat. Berikut penjelasan dalam penggunaan dan pemilihan kata-kata tersebut baik dalam sisi teknis tulisan atau ucapan. Sehingga bisa membantu kita menggunakan kata-kata tersebut secara tepat baik dalam kondisi formal maupun informal.
Continuous = Continual
Continuous digunakan untuk menggambarkan sesuatu yang berlanjut tanpa berhenti.
Continual digunakan untuk menggambarkan sebuah aksi yang berulang lagi dan lagi.
Continuous/Continual seperti hampir tidak memiliki perbedaan yang sangat terlihat alias tidak tampak. Secara khusus, continual sama dengan continuous, namun penggunaannya lebih tepat pada sesuatu yang tidak diinginkan. Contoh: *Life was a continual struggle for them. Tapi bagaimanapun penggunaan rasa kata continuous dirasakan dalam contoh kalimat ini.
Berikut beberapa kata sifat yang biasanya mengikuti kata continuous/continual:
Continuous ... | Continual ... |
process | change |
employment | problems |
flow | updating |
line | questions |
speech | pain |
supply | fear |
No comments:
Post a Comment